RINTIKNYA
TERKADANG MENJADI KENDALA
Deliana Vicria Nurachyani
Fakultas Psikologi
UNIVERSITAS PROKLAMASI 45 YOGYAKARTA
Semua pekerjaan tentu akan ada
kendala tergantung bagaimana kita menyakapi dan mengatasi kendala tersebut.
Terkadang kendala tersebut menhambat rutinitas kita bekerja dan terkadang juga
membuat kita menjadi
tak bersemangat melakukan pekerjaan tersebut. Saya pernah
bertanya kepada Ibu Paidi mengenai kendala dan juga hambatan apa saja ketika ia bekerja.
Kendalanya bukan hanya koran yang
tak laku namun juga saat musim hujan, tentu saja musim hujan ibu Paidi tak
berjualan. Jikalau ada koran yang tak laku tentu ada sedikit rejeki yang ia
peroleh pada saat itu, namun bagaimana ketika hujan? Mau tidak mau ketika hujan
ia meliburkan diri dari rutinitas pekerjaannya, namun jika hujannya tak lebat
hanya gerimis saja beliau tetap bekerja.
0 komentar:
Posting Komentar