24.6.16

Harga Beras Naik, Bulog Gelar Operasi Pasar

Ringkasan Artikel : Harga Beras Naik, Bulog Gelar Operasi Pasar


Antoni Firdaus
Fakultas Psikolgi

Guna mengantisipasi harga beras yang senderung meningkat hingga mencapai Rp12500 per kilogram, Pemerintah Kota (Pemkot) Bandar Lampung akan menggelar operasi pasar murah beras premium pada Jumat, 18 Desember 2015. Operasi pasar murah akan bertempat di halaman kantor Pemkot Bandar Lampung di Jalan Dr Susilo nomor 2, Telukbetung. Demikian tertulis dalam laman tersebut. Dalam kegiatan ini, untuk penyediaan beras yang dijual, Pemkot Bandar Lampung bekerjasama dengan Perum Bulog divisi regional Lampung. Operasi pasar akan dilakukan secara rutin dalam 3 bulan kedepan.


. Ada sebanyak 30 ton beras premium yang rencananya disediakan selama operasi pasar murah. Beras tersebut dijual dengan harga Rp8400 per kilogram dalam kemasan 5 kilogram dan 10 kilogram. Meski operasi terus dilakukan, menurut didin operasi ini tidak akan menggaggu stok beras bulog. Saat ini, bulog memiliki stok beras 27.000 ton Sementara kalangan yang dituju dalam operasi pasar murah ialah warga atau masayarakat.


Sumber: Kompas, 19 Desember 2015, Hal. 21

0 komentar:

Posting Komentar